5 Hal Film Horor Lembayung, Disutradarai Baim Wong hingga Para Pemerannya - Seleb Tempo.co

Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

5 Hal Film Horor Lembayung, Disutradarai Baim Wong hingga Para Pemerannya

Reporter

Editor

Bram Setiawan

image-gnews
Poster film
Poster film "Lembayung" yang disutradarai oleh Baim Wong. (ANTARA/ Ho. Tiger Wong Entertainment)
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Film horor thriller Lembayung merupakan produksi bersama antara MNC Pictures dan Tiger Wong Entertainment, dengan Baim Wong dan Ruben Adrian sebagai sutradara. Proyek ini menjadi debut Baim Wong sebagai sutradara, dan merupakan film kedua dari rumah produksi miliknya, Tiger Wong Entertainment.

Tentang Film Lembayung

1. Cerita

Dikutip dari Antara, cerita film Lembayung diadaptasi dari thread viral Jin Poli Gigi yang ditulis oleh seorang mahasiswa keperawatan bernama Pica di akun X (Twitter). Thread bercerita tentang pengalaman nyata Pica bersama sahabatnya, Arum, saat mereka menjalani PKL di unit poli gigi rumah sakit di kota kecil di Jawa Tengah. Kisah tersebut sempat viral pada 2022.

2. Visual

Skenario film Lembayung ditulis oleh Baim Wong bersama Gemati Rahayu. Dalam keterangannya, Baim Wong mengatakan film ini menawarkan visual dan cerita horor yang segar dan berbeda dari film horor Indonesia lainnya. Baim merasa cerita dari thread viral tersebut memiliki potensi besar untuk diangkat ke layar lebar dengan kekuatan story telling yang kuat.

3. Pemeran

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Dikutip dari Instagram, film Lembayung, film ini dibintangi oleh Arya Saloka, Taskya Namya, Yasamin Jasem, Oka Antara, Wulan Guritno, Anna Jobling, Paula Verhoeven, Daffa Wardhana, Erick Estrada, Ence Bagus, Tio Pakusadewo, Dayu Wijayanti, dan Mario Maulana.

4. Jadwal Tayang

Film Lembayung dijadwalkan akan tayang di bioskop Indonesia tahun ini. Dengan cerita yang diangkat dari pengalaman nyata yang menyeramkan, serta eksekusi yang matang dari tim produksi dan pemain.

5. Proses

Film ini bercerita di rumah sakit bernama Lembayung, yang dipilih melalui proses riset dan diskusi kelompok dengan target penonton film horor. Nama Lembayung dipilih karena memberikan kesan misterius dan mengundang rasa penasaran, sesuai dengan nuansa cerita yang akan dihadirkan.

Pilihan Editor: Debut Jadi Sutradara, Baim Wong Janjikan Hal Ini di Film Lembayung

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Debut Jadi Sutradara, Baim Wong Janjikan Hal Ini di Film Lembayung

10 hari lalu

Film Lembayung. Dok. Tiger Wong Entertainment.
Debut Jadi Sutradara, Baim Wong Janjikan Hal Ini di Film Lembayung

Baim Wong perdana menjadi sutradara di film Lembayung bergenre horor thriller, diangkat dari kisah nyata yang sempat viral di X.


5 Film Horor Komedi Indonesia, Terbaru Sekawan Limo

20 hari lalu

Film Agak Laen akan tayang di beberapa bioskop Amerika Serikat mulai Jumat, 22 Maret 2024. Foto: Instagram/@pilem.agak.laen
5 Film Horor Komedi Indonesia, Terbaru Sekawan Limo

Di Indonesia, ada beberapa film bergenre horor komedi. Apa saja?


Timnas U-23 Indonesia Dikalahkan Uzbekistan di Semifinal; Darius Sinathrya, Baim Wong, Raffi Ahmad Kecam Wasit

29 hari lalu

Wasit Shen Yinhao. Foto : PSSI
Timnas U-23 Indonesia Dikalahkan Uzbekistan di Semifinal; Darius Sinathrya, Baim Wong, Raffi Ahmad Kecam Wasit

Sejumlah selebriti mengecam keputusan wasit dalam pertandingan semifinal Piala Asia U-23 2024 antara Timnas U-23 Indonesia dan Uzbekistan.


Pencapaian Film Siksa Kubur Setelah Tayang pada Libur Lebaran

42 hari lalu

Sejumlah pemeran dan Sutradara film 'Siksa Kubur' foto bersama usai press conference di Epicentrum XXI, Jakarta, Rabu, 3 April 2024. Film horor berjudul Siksa Kubur karya Joko Anwar tersebut dijadwalkan tayang mulai 11 April 2024 di bioskop Indonesia. TEMPO/M Taufan Rengganis
Pencapaian Film Siksa Kubur Setelah Tayang pada Libur Lebaran

Film Siksa Kubur telah ditonton lebih dari 1.401.717 sampai hari kelima


Raffi Ahmad dan Nagita Slavina Rayakan Malam Takbiran Bersama Prabowo

50 hari lalu

Raffi Ahmad dan Nagita Slavina merayakan malam takbiran Idul Fitri bersama Prabowo Subianto, Titiek Soeharto, dan Didit Prabowo, Selasa, 9 April 2024. Foto: Instagram/@raffinagita1717
Raffi Ahmad dan Nagita Slavina Rayakan Malam Takbiran Bersama Prabowo

Raffi Ahmad dan Nagita Slavina mengajak anak-anaknya merayakan malam takbiran di kediaman Prabowo.


Hari Raya Horor

52 hari lalu

Hari Raya Horor

Film horor Siksa Kubur karya Joko Anwar dan Badarawuhi di Desa Penari karya Kimo Stamboel berebut penonton di bioskop pada masa libur Lebaran.


Menanti Aksi Michael Keaton di Sekuel Beetlejuice, Film Lawas Warner Bros 36 Tahun Lalu

27 Maret 2024

Aktor Michael Keaton memerankan karakter Vulture, sebagai musuh Spiderman, dalam syuting film `Spider-Man: Homecoming.` Vulture, seorang pria jahat yang memiliki kostum dengan sayap mekanik. (Chuck Zlotnick/Columbia Pictures-Sony via AP)
Menanti Aksi Michael Keaton di Sekuel Beetlejuice, Film Lawas Warner Bros 36 Tahun Lalu

Michael Keaton kembali bermain di film Beetlejuice yang dilanjutkan setelah 36 tahun.


Profil Jeon So Nee dan Koo Kyo Hwan Bintangi Serial Parasyte: The Grey di Netflix, Ini Jadwal Tayangnya

25 Maret 2024

Serial Parasyte: The Grey tayang 5 April 2024. Dok. Netflix
Profil Jeon So Nee dan Koo Kyo Hwan Bintangi Serial Parasyte: The Grey di Netflix, Ini Jadwal Tayangnya

"Parasyte: The Grey" dijadwalkan tayang perdana melalui Netflix pada 5 April. Drama ini dibintangi oleh Jeon Sonee dan Koo kyu Hwan. Berikut profil kedua artis tersebut.


The First Omen, Siapa Saja Pemeran Film Horor Ini?

23 Maret 2024

The First Omen. Dok. 20th CenturyStudios
The First Omen, Siapa Saja Pemeran Film Horor Ini?

The First Omen film horor psikologis terbaru dari 20th Century Studios


Film Exhuma Tayang di 133 Negara

15 Maret 2024

Film Exhuma. Foto: Instagram/@showbox.movie
Film Exhuma Tayang di 133 Negara

Film thriller horor Korea Selatan, Exhuma karya Jang Jae Hyun telah terjual ke 133 negara, menurut distributor Showbox